Rabu, 30 September 2015

Jujur Aku Tak Sanggup

Oh ini kisah sedihku
Ku meninggalkan dia
Betapa bodohnya aku
Dan kini aku menyesal
Melepas keindahan
Dan itu kamu

Tuhan tolonglah aku
Kembalikan dia
Ke dalam pelukku
Karena ku tak bisa
Mengganti dirinya
Ku akui jujur aku tak sanggup
Sungguh aku tak bisa

Dan tlah ku jalani semua
Cinta selain kamu
Tapi tak ada yang sama

Beribu cara ku tempuh
Tuk melupakan kamu
Tapi tak mampu

Tuhan tolonglah aku
Kembalikan dia
Ke dalam pelukku
Karena ku tak bisa
Mengganti dirinya
Ku akui jujur aku tak sanggup
Sungguh aku tak bisa



Tuhan tolonglah aku
Kembalikan dia (
Kembalikan dia)

Ke dalam pelukku (Ke dalam pelukku)
Karena ku tak bisa
Mengganti dirinya
Ku akui jujur aku tak sanggup
Sungguh aku tak bisa 


Jujur aku tak sanggup
Sungguh aku tak bisa
Jujur aku tak sanggup 

sungguh aku tak bisa

Selasa, 29 September 2015

Jatuh Hati-

Ada ruang hatiku yang kau temukan 
Sempat aku lupakan kini kau sentuh 
Aku bukan jatuh cinta namun aku jatuh hati
 

Ku terpikat pada tuturmu
Aku tersihir jiwamu 
Terkagum pada pandangmu
Caramu melihat dunia

Ku harap kau tahu bahwa ku terinspirasi hatimu
Ku tak harus memilikimu 
Tapi bolehkah ku selalu di dekatmu 

Ada ruang hatiku kini kau sentuh
Aku bukan jatuh cinta namun aku jatuh hati

Ku terpikat pada tuturmu
Aku tersihir jiwamu 
Terkagum pada pandangmu
Caramu melihat dunia 

Ku harap kau tahu bahwa ku terinspirasi hatimu 
Ku tak harus memilikimu 
Tapi bolehkah ku selalu di dekatmu 

Katanya cinta memang banyak bentuknya 
Dan ku tahu pasti sungguh aku jatuh hati

Ku terpikat pada tuturmu
Aku tersihir jiwamu 
Terkagum pada pandangmu
Caramu melihat dunia 

Ku harap kau tahu bahwa ku terinspirasi hatimu 
Ku tak harus memilikimu 
Tapi bolehkah ku selalu di dekatmu 
Tapi bolehkah ku selalu di dekatmu

Senin, 28 September 2015

Bye Bye

Hey Girl
You know you're beautiful
Where is the pretty smile that
You've been hiding far too long
 

Hey Girl
You know you're wonderful
If he doesn't appreciate you
Then it's time to say Bye Bye
Say Bye Bye
Say Bye Bye 

If he doesn't treat you right
Then who is he to stick around just say good bye
 

Hey Girl
You know you're amazing
Anyone who gets to love you
Is one lucky guy
 

Hey Girl
You know you're a queen
If he doesn't appreciate you
Then it's time to say Bye Bye
Say Bye Bye
Say Bye Bye
 

If he doesn't treat you right
Then who is he to stick around just say good bye
 

I won't let anyone make me feel sad
I won't let anyone make me feel down
I won't let anyone make me feel unhappy
If you don't?
Treat me right
Then it's time for me to say bye bye
Say bye bye
Say bye bye
 

If he doesn't treat you right then
Who is he to stick around
And say good bye
Say bye bye🙋
Say bye bye👋
Say bye bye👊
Treat me right✌
Treat me right👏

Minggu, 27 September 2015

Apalah Arti Menunggu (?)

Telah lama aku bertahanDemi cinta wujudkan sebuah harapanNamun ku rasa cukup ku menungguSemua rasa tlah hilang
Sekarang aku tersadarCinta yang ku tunggu tak kunjung datangApalah arti aku menungguBila kamu tak cinta lagi
Namun ku rasa cukup ku menungguSemua rasa tlah hilang
Sekarang aku tersadarCinta yang ku tunggu tak kunjung datangApalah arti aku menungguBila kamu tak cinta lagi
Dahulu kaulah segalanyaDahulu hanya dirimu yang ada di hatikuNamun sekarang aku mengertiTak perlu ku menunggu sebuah cinta yang semu
Sekarang aku tersadarCinta yang ku tunggu tak kunjung datangApalah arti aku menungguBila kamu tak cinta lagi
Sekarang aku tersadarCinta yang ku tunggu tak kunjung datangApalah arti aku menungguBila kamu tak cinta lagi

Sabtu, 26 September 2015

Mampu Tanpanya

Sejuta bintang di angkasa
Terangi hati yang redup ini
Sendiri ku berteman sepi
Berharap mampu lalui semua ini
 


Tersenyum ku tak mampu
Hilang semua dayaku
Cinta... pegang tanganku ini
Ku tak mampu bertahan lagi
Dalamnya luka hatiku
Cinta... genggam tanganku ini
Dan yakinkan bahwa diriku
Mampu berjalan

Meskipun tanpanya 

Menahan perihnya batinku
Mencoba untuk merangkak lagi
Berdiri di hadapan pelangi
Berharap mampu
Mencinta sekali lagi
 


Tersenyum ku tak mampu
Terdiam dan membisu
Cinta... pegang tanganku ini
Ku tak mampu bertahan lagi
Dalamnya luka hatiku
Cinta... genggam tanganku ini
Dan yakinkan bahwa diriku
Mampu berjalan
Meskipun tanpanya
 


Meski aku terjatuh
Ku coba berdiri
Cinta genggam tanganku
 


Cinta... pegang tanganku ini
Ku tak mampu bertahan lagi
Dalamnya luka hatiku
Cinta... genggam tanganku ini
Dan yakinkan bahwa diriku
Mampu berjalan
Meskipun tanpanya


Jumat, 25 September 2015

Tetap Dalam Jiwa

Tak pernah terbayang akan jadi seperti ini pada akhirnya
Semua waktu yang pernah kita lewati bersamanya tlah hilang dan sirna
Hitam Putih berlalu
Janji kita menunggu
Tapi kita tak mampu
Seribu satu cara kita lewati tuk dapatkan semua jawaban ini

Bila memang harus berpisah
Aku akan tetap setia
Bila memang ini memang ujungnya
Kau kan tetap ada di dalam jiwa
Tak bisa tuk teruskan
Dunia kita berbeda
Bila memang ini ujung nya
Kau kan tetap ada di dalam jiwa

Memang tak mudah tapi ku tetap menjalani kosongnya hati
Buanglah mimpi kita yang pernah terjadi tersimpan tuk jadi history

Hitam Putih perlu
Janji kita menunggu
Tapi kita tak mampu
Seribu satu cara kita lewati untuk dapati semua jawaban ini

Bila memang harus berpisah
Aku akan tetap setia
Bila memang ini memang ujungnya
Kau kan tetap ada di dalam jiwa
Tak bisa tuk teruskan
Dunia kita berbeda
Bila memang ini ujung nya
Kau kan tetap ada di dalam jiwa

Tak bisa tuk teruskan
Dunia kita berbeda
Tak bisa tuk teruskan
Dunia kita berbeda
Tak bisa tuk teruskan 

Dunia kita berbeda
Tak bisa tuk teruskan
Dunia kita berbeda

Bila memang harus berpisah
Aku akan tetap setia
Bila memang ini ujungnya
Kau kan tetap ada di dalam jiwa
Tak bisa tuk teruskan
Dunia kita berbeda
Bila memang ini ujung nya
Kau kan tetap ada di dalam jiwa